PROFIL
Pondok Pesantren Nashrul Ummah Kudus adalah pesantren modern yang didirikan oleh KH. Nusron Wahid yang berlokasi di Jl. Suryo Kusumo, RT.006/RW.001, Bendo, Mejobo, Kec. Mejobo, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah.
Pesantren Nashrul Ummah Kudus memadukan kurikulum pendidikan nasional dan kurikulum pesantren dan didirikan lembaga pendidikan formal SMK Nashrul Ummah dan MTs Nashrul Ummah.
Sarana dan prasarana di Pesantren Nashrul Ummah Kudus sangat lengkap guna menunjang kemajuan dalam belajar para santri di pesantren.
Ketrampilan hidup di Pesantren Nashrul Ummah Kudus guna menunjang para santri ketika lulus telah siap dalam dunia bekerja dan dunia usaha sesuai yang diinginkan dalam keahlian. Ketrampilan hidup di pesantren yang diajarkan adalah: Tata Busana berupa menjahit dasar, menjahit cepat, menjahit mode/fashion dan Tata Boga berupa memasak dari dasar sampai diperkenalkan berbagai resepa makanan dari pembuatan kue, jajanan, aneka masakan, teknik masak.
Pengasuh
1. KH. Nusron Wahid
Baca juga : Universitas Sains Al Qur’an (UNSIQ) Wonosobo
PENDIDIKAN
Pendidikan Formal
1. SMK Nashrul Ummah
2. MTs Nashrul Ummah
Pendidikan Non Formal
1. Tahfidzul Qur’an
2. Madrasah Diniyah
Kitab yang diajarkan:
- Kitab Al-Jurumiyah
- Kitab Amtsilah Tashrifiyah
- Kitab Mushtholah Al-Hadits
- Kitab Arba’in Nawawi
- Kitab Taqrib Fiqh
- Kitab Aqidatul Awam
- Kitab Ta’limul Muta’alim
- Kitab Adabul ‘alim wal Muta’alim
- Kitab Bidayatul Hidayah
- Kitab Bulughul Maram
Baca juga : Menyemir Rambut dengan Warna Hitam, Bolehkah
EKSTRAKURIKULER EKSTRAKURIKULER
Pesantren ini memiliki Ekstrakurikuler sebagai berikut:
1. Pengajian Bandungan
2. Ta’liman Qur’an
3. Kajian kitab kuning
4. Khitobiyah
5. Manaqib
6. Pengajian Sorogan
7. Tahtimul Qur’an
8. Rebana
9. Tahlil
10. Ketrampilan hidup: ata Busana berupa menjahit dasar, menjahit cepat, menjahit mode/fashion dan Tata Boga berupa memasak dasar sampai diperkenalkan berbagai resepa makanan dari pembuatan kue, jajanan, aneka masakan, teknik masak.
11. Senam
12. Futsal
13. Voli
14. Takraw
15. Tenis meja
Hadrah Masa’il di pesantren Nashrul Ummah
Pelatihan menjahit cepat di pesantren Nashrul Ummah
FASILITAS
Pesantren ini memiliki fasilitas sebagai berikut:
1. Asrama Putera dan Puteri
2. Gedung sekolah
3. BLK
4. Laboratorium komputer
5. Dapur Umum
6. Koperasi santri
7. Kamar mandi/MCK
8. UKS
9. Ruang tamu
10. Kantor
11. Kantin
12. Aula
Gedung pesantren di pesantren Nashrul Ummah
Gedung sekolah di pesantren Nashrul Ummah
Baca juga : Universitas Nahdlatul Ulama (UNU) Lampung
ALAMAT
Jl. Suryo Kusumo, RT.006/RW.001, Bendo, Mejobo, Kec. Mejobo, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah
Kode Pos : 59381
Telepon : (0291) 440338
KUNJUNGI JUGA
https://www.laduni.id/post/read/80624/pesantren-nashrul-ummah-mejobo-kudus.html