Biografi KH. Ushfuri Anshor, Muasis Pesantren Al-Islah Subang

Daftar Isi
1.    Riwayat Hidup dan Keluarga
1.1  Lahir
1.2  Riwayat Keluarga

2.    Sanad Ilmu dan Pendidikan
2.1  Mengembara Menuntut Ilmu
2.2  Guru-Guru

3.    Penerus
3.1  Anak-anak

4.    Perjalanan Hidup dan Dakwah
4.1  Mendirikan Pesantren
4.2  Karier

5.   Referensi

1.  Riwayat Hidup dan Keluarga
1.1 Lahir

KH. Ushfuri Anshor adalah putra sulung dari pasangan Kyai Anshori dan Nyai Fatonah. Kyai Anshori ialah pendiri dan kepala desa pertama Desa Jatireja (sebuah desa dikawasan Subang Utara, desa perbatasan antara Subang dan Indramayu) Kecamatan Compreng, Kabupaten Subang.

Mengenai tahun kelahirannya, setidaknya ada dua versi. Pertama menurut biodata dari karya bukunya “Belum Terlambat Sebelum Kiamat, yang ditulis pada tanggal 04 Juli 1942. Sedangkan versi kedua pada tanggal 01 Januari 1942. Mengenai tentang dua versi tanggal lahirnya ini diperkuat langsung oleh salah seorang putranya, Imron Nurul Khoirot (50).

https://www.laduni.id/post/read/526046/biografi-kh-ushfuri-anshor-muasis-pesantren-al-islah-subang.html